#fruited

#fruited

Fisika Sebuah bola dilemparkan dari balkon sebuah gedung setinggi 40 m dari permukaan tanah. Jika energi potensial yang dimiliki bola adalah 80 J dan percepatan gravitasi bumi di tempat tersebut adalah 10 N/kg, maka massa bola tersebut adalah....

Sebuah bola dilemparkan dari balkon sebuah gedung setinggi 40 m dari permukaan tanah. Jika energi potensial yang dimiliki bola adalah 80 J dan percepatan gravitasi bumi di tempat tersebut adalah 10 N/kg, maka massa bola tersebut adalah....

200 gram

Penjelasan:

Ep = m x g x h

80J = m x 40 x 10

= 400m

m = 80/400

= 1/5 kg

= 200 gram

[answer.2.content]