#fruited

#fruited

Matematika Keliling sebuah persegi = 76 cm. Luas persegi tersebut adalah … cm2

Keliling sebuah persegi = 76 cm. Luas persegi tersebut adalah … cm2

⟩ Persegi

  • Mencari sisi

s = K ÷ 4

s = 76 ÷ 4

s = 19 cm

  • Mencari Luas

L = s × s

L = 19 × 19

L = 361 cm²

- Kesimpulan

  • Jadi, jawaban yang tepat adalah 361 cm²

~ Riiisaa